Lima Puluh (Klik Cerah) - Rinai rintik hujan mengiringi saat Tim Koran Cerah melakukan peninjauan sejumlah proyek fisik pada program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-119 Tahun 2024 di Desa Simpang Gambus, Kecamatan Lima Puluh, Kabupaten Batu Bara, Rabu 20 Maret 2024.